Wajik Ketan Gula merah.
Yuk kita segera menyiapkannya. Jadi ternyata menyiapkan Wajik Ketan Gula merah yang lezat ini hanya butuh 6 bahan dan dalam 6 langkah saja bun. Mudah sekali ya. Berikut cara menyiapkan Wajik Ketan Gula merah.
Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Wajik Ketan Gula merah
- Ambil 1 kg beras ketan putih (rendam selama 3 jam).
- Diperlukan 1200 ml santan kental (dari 3 butir kelapa).
- Siapkan 750 gr gula aren/gula merah yg pekat warnanya.
- Siapkan 50 gr gula pasir.
- Siapkan 1 sdt garam.
- Ambil 5 lembar daun pandan simpulkan.
Cara memasak Wajik Ketan Gula merah
- Siapkan bahannya yah..masak sebagian santan dengan gula aren hingga larut, matikan api lalu saring..
- Beras ketan yg direndam tadi bilas bersih dengan air kemudian kukus dengan 2 lbr daun pandan..hingga matang angkat dan sisihkan.
- Masukkan sisa santan, gula pasir, garam dan daun pandan aduk rata.
- Masukkan gula aren diatas kedalam santan..aduk terus jangan sampai pecah santan..jaga hingga mendidih.
- Masukkan beras ketan..aduk hingga kering..apabila sudah kering letakkan diatas wadah (saya pakai Talam plastik) tekan sampai padat..diamkan biarkan hingga dingin.
- Potong sesuai selera dan siap disajikan 😊.. yummiiiiii sekali.