Biji Salak.
Siapkan segera yuk bun. Jadi ternyata menyiapkan Biji Salak yang lezat ini hanya butuh 6 bahan dan dalam 6 langkah saja bun. Gampang sekali ya. Mari segera menyiapkan Biji Salak.
Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Biji Salak
- Ambil 1/2 kg ubi ungu.
- Ambil 1/4 kg tepung tapioka.
- Diperlukan 1/4 sdt garam.
- Ambil 1/4 kg gula merah.
- Siapkan Selembar daun pandan.
- Siapkan 250 ml santan kental.
Cara memasak Biji Salak
- Rebus ubi lalu hancurkan hingga halus.
- Setelah halus tambahkan tepung tapioka dan garam. Uleni sampai rata, bisa dibentuk dan tidak lengket. Jika tepung tapioka dirasa kurang boleh ditambah (sesuai selera).
- Bentuk bulat adonan.
- Dalam panci lain, rebus air hingga mendidih, lalu masukkan bulatan ubi tadi. Masak hingga mengapung kemudian angkat dan tiriskan..
- Masukkan air kedalam panci, lalu masukkan pandan dan gula merah. Masak hingga mendidih dan agak mengental, jika dirasa kurang manis boleh ditambahkan gula pasir. Jika sudah mendidih kemudian masukkan pentolan ubi yang telah direbus tadi, matikan kompor..
- Setelah matang masukkan dalam mangkuk lalu tuangkan santan kental, biji salak siap dihidangkan 😊.